BBPOM Bandung Gencar Razia Makanan Jelang Akhir Ramadhan, Temukan Formalin dan Pewarna Tekstil
Lingkup.id, Bandung – Menjelang minggu terakhir Ramadhan, Balai Besar Pengawasan Obat dan Makanan (BBPOM) Bandung terus menggencarkan razia makanan di wilayah Bandung Raya.
