Tasikmalaya

Polres Tasikmalaya Tutup Tambang Emas Ilegal di Salopa, Warga Diedukasi Soal Penambangan Legal

LINGKUP.ID, TASIKMALAYA – Upaya pemberantasan tambang emas tanpa izin di wilayah Tasikmalaya terus digencarkan. Aparat gabungan Polres Tasikmalaya bersama TNI dan pemerintah daerah menertibkan aktivitas penambangan emas ilegal di Kecamatan Salopa, Kamis (13/11/2025). Dalam operasi terpadu yang dipimpin Kabag Ops Polres Tasikmalaya KOMPOL Glatikko Nagiewanto, petugas menyegel dan menutup 43 lubang galian di area Blok

Read More
Jawa Barat Tasikmalaya

Aparat Gabungan Tertibkan Tambang Ilegal di Selatan Tasikmalaya, Lima Lokasi di Tutup

Lingkup.id, Tasikmalaya – Aparat gabungan dari TNI-Polri bersama instansi terkait melakukan penertiban terhadap aktivitas tambang pasir ilegal di wilayah pesisir pantai selatan Tasikmalaya, Kamis (30/01/2025). Operasi ini dilakukan sebagai tindak lanjut dari laporan masyarakat serta hasil koordinasi antar instansi yang menyoroti maraknya penambangan tanpa izin di kawasan tersebut. Berdasarkan hasil operasi, petugas menemukan lima lokasi

Read More