Serba – Serbi

Seluruh informasi serba-serbi mengenai informasi umum, teknologi, wisata, kuliner, dll

Bandung Raya Bisnis Informasi Jawa Barat Nasional & Internasional Pemerintah Serba - Serbi Sosial & Gaya Hidup

UMKM Hingga Pengembang Perumahan Siap Manfaatkan KUR

Lingkup.id, Bandung – Sejumlah pengembang rumah bersubsidi serta pemilik toko material bangunan di wilayah Jawa Barat mengaku siap memanfaatkan Kredit Usaha Rakyat (KUR) Perumahan untuk meningkatkan usahanya sekaligus mendukung program pembangunan perumahan bagi masyarakat. Mereka menilai adanya subsidi suku bunga pemerintah sebesar 5 persen sangat membantu dan bermanfaat sekali karena membuat suku bunga pinjaman modal

Read More
Olahraga & Kesehatan

NPCI Jabar Gelar Workshop Manajemen Pertandingan untuk Persiapan PEPARDA 2026

Lingkup.id, Bandung –  Dalam rangka meningkatkan kualitas sumber daya manusia (SDM) dan mematangkan kesiapan menghadapi Pekan Paralimpik Daerah (PEPARDA) Jawa Barat 2026, National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) Jawa Barat menggelar Workshop Manajemen Pengelolaan Pertandingan. Kegiatan ini berlangsung selama dua hari, 15–16 September 2025, di Arion Suites Hotel, Kota Bandung. Workshop diikuti perwakilan dari 27 pengurus

Read More
Bandung Raya Informasi Jawa Barat Nasional & Internasional Pemerintah Peristiwa Serba - Serbi Sosial & Gaya Hidup Wisata & Kuliner

Wakil Ketua DPR RI Resmikan Jembatan GR. Cikawao di Kabupaten Bandung

​ ​Bandung – Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, Cucun Ahmad Syamsurijal, meresmikan Jembatan GR. Cikawao di kawasan Pacet, Kabupaten Bandung, pada Senin, 15 September 2025. Acara peresmian ini turut dihadiri oleh Kapolresta, Dandim, dan Ketua DPRD Kabupaten Bandung. Peresmian ini menandai rampungnya proyek infrastruktur vital yang dibiayai oleh skema Dana Alokasi Khusus (DAK)

Read More
Olahraga & Kesehatan

Indonesia Angkat Trofi di CFA International Tournament 2025 Usai Jinakkan Denmark

Lingkup.id –Timnas Futsal Indonesia menutup perjalanan manis mereka di CFA International Tournament 2025 dengan gelar juara. Dalam partai final yang digelar di Shijiazhuang College Sports, Tiongkok, Kamis (11/9/2025), skuat Garuda Muda tampil gemilang dan menaklukkan Denmark dengan skor 4-2. Sejak peluit pertama, Indonesia langsung menguasai jalannya laga. Dewa Rizki nyaris membuka skor lebih cepat, namun

Read More
Teknologi

Meriahkan Bulan Pelanggan Nasional, Indosat IM3 Hadirkan Jaringan 5G Andal dan Proteksi Digital di Festival Musik

Lingkup.id, Jakarta – Dalam rangka memperingati Bulan Pelanggan Nasional, Indosat Ooredoo Hutchison (IOH) melalui brand IM3 menghadirkan pengalaman digital menyeluruh di sebuah festival musik tiga hari yang dihadiri lebih dari 35.000 pengunjung. Tidak hanya memperkuat jaringan 5G yang terbukti andal, IM3 juga menghadirkan fitur proteksi digital untuk memberikan rasa aman bagi pelanggan. Untuk memastikan koneksi

Read More
Olahraga & Kesehatan

Kejurnas Renang dan Polo Air Bandung Utama 2025 Jadi Ajang Regenerasi Atlet Muda

Lingkup.id, Kota Bandung – Kejuaraan Nasional Renang dan Polo Air Bandung Utama 2025 yang berlangsung di Kolam Renang Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) pada 4–7 September 2025 menjadi panggung penting bagi lahirnya generasi baru atlet akuatik Indonesia. Tercatat 588 atlet dari 12 provinsi ikut serta, mempertandingkan lebih dari 2.300 nomor. Kehadiran peserta dari berbagai daerah, termasuk

Read More
Cirebon Jawa Barat Olahraga & Kesehatan

Ketua Carteker Tetapkan Panitia, Musorkablub KONI Cirebon Digelar 16 September 2025

Lingkup.id, Cirebon – Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Jawa Barat resmi mengeluarkan Surat Keputusan (SK) pembentukan Steering Committee (SC), Organizing Committee (OC), serta tim penjaringan untuk persiapan Musyawarah Olahraga Kabupaten Luar Biasa (Musorkablub) KONI Kabupaten Cirebon. Musorkablub dijadwalkan berlangsung pada Selasa (16/9/2025), dengan agenda utama pemilihan Ketua KONI Kabupaten Cirebon yang baru. Agenda ini digelar

Read More
Informasi Olahraga & Kesehatan

Tenis Meja, Olahraga Murah dan Inklusif yang Tingkatkan Kesehatan Lansia

lingkup.id, Bandung – Aktivitas fisik dan olahraga secara teratur memiliki peran penting dalam menjaga kualitas hidup orang lanjut usia (lansia). Tidak hanya bermanfaat bagi kesehatan fisik, olahraga juga berdampak signifikan pada kondisi mental, mobilitas, hingga interaksi sosial. Hal ini disampaikan oleh Dr. Agus Gumilar, M.Pd, akademisi sekaligus pemerhati olahraga masyarakat, dalam kajian terbaru mengenai peran

Read More
Jawa Barat Olahraga & Kesehatan

Voli Duduk Jadi Wadah Regenerasi Atlet Disabilitas Jawa Barat

Lingkup.id, Bandung – Kejuaraan Sitting Volleyball “Kajati Jabar Cup 2025” yang berlangsung di GOR Pajajaran, Rabu (27/8), tak hanya menjadi ajang peringatan Hari Bhakti Adhyaksa ke-80, tetapi juga membuka ruang besar bagi pembinaan dan regenerasi atlet disabilitas di Jawa Barat. Sebanyak 20 tim perwakilan NPCI kabupaten/kota ikut ambil bagian, menandai semakin meratanya pembinaan cabang olahraga

Read More
Olahraga & Kesehatan

Australia dan Thailand, Duet Penguasa Piala AFF U-16

Lingkup.id – Turnamen Piala AFF U-16 selalu menjadi ajang pembuktian bakat-bakat muda terbaik Asia Tenggara. Diantara banyak negara peserta, dua tim menonjol sebagai kekuatan dominan yang hampir selalu menghiasi partai final: Australia dan Thailand. Keduanya tampil konsisten dari tahun ke tahun, menjadikan laga puncak seolah menjadi “panggung langganan” bagi dua negara ini. Australia, yang sejak bergabung

Read More