KDM Jalin Silaturahmi dengan PDIP untuk Selaraskan Visi Jabar Istimewa
Lingkup.id, Bandung – Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi bersilaturahmi dengan jajaran pimpinan DPD PDIP Jawa Barat di Gedung Pakuan Selasa (30/12/2025). Silaturahmi sempat dijadwalkan saat Konferensi Daerah (Konferda) PDI Perjuangan Jawa Barat 2025. Namun, tertunda karena KDM, sapaan akrab Dedi Mulyadi, mengunjungi lokasi bencana di Aceh. KDM mengatakan, ia dan PDI Perjuangan memiliki visi dan
